Pages

Subscribe:

Thursday, November 20, 2014

3 Website Penting Bagi Mahasiswa

mahasiswa
sumber gambar: berkuliah.com
Dunia teknologi informasi yang telah mengalami perkembangan yang begitu pesat saat ini, tentunya menghasilkan berbagai manfaat serta kemudahan bagi penggunanya. Browsing mencari informasi di Google dan media online lainnya telah menjadi suatu kebiasaan bagi masyarakat kita saat ini. Misalnya saja, bagi mahasiswa. Berselancar ke dunia online akan membantu mempermudah mahasiswa dalam mencari bahan perkuliahan untuk menyelesaikan tugas-tugasnya. Di bawah ini adalah beberapa website yang sangat membantu mahasiswa untuk mempermudah dalam mencari sumber informasi yang dapat mendukung kegiatan belajar. (kutipan : berkuliah.com) Beberapa di antaranya, yaitu:

1.  Slideshare.net
slideshare.net adalah sebuah situs yang menyediakan berbagai informasi yang sangat kaya.   Di sana tersimpan berbagai file dalam bentuk  power point,  word dan pdf.  yang bisa dimanfaatkan secara gratis untuk menambah pengetahuan.  (kutipan : akhmadsudrajat.wordpress.com) Sangat cocok juga buat mahasiswa untuk inspirasi desain-desain powerpoint.

2. Academia.edu
Academia.edu merupakan jejaring sosial dimana kita bisa mengakses ilmu secara terbuka. Ini merupakan jawaban dari kebutuhan untuk mendapatkan ilmu dan berbagi pengetahuan dengan akademisi diseluruh dunia. Kita dapat menemukan hasil penelitian dalam berbagai disiplin ilmu secara luas. (kutipan : dhamma-link.blogspot.com ). Dan bisa mendownload file secara gratis.

3.Scribd.com
Scribd.com adalah adalah sebuah perpustakaan digital (digital library) di mana penggunanya dapat mempublikasikan (berbagi), mencari, dan membaca dokumen-dokumen atau ebook-ebook dari berbagai jenis (varian) baik melalui web browser maupun mobile device. Jutaan ebook dan dokumen telah disimpan di situs ini yang diupload dan didownload oleh penggunanya yang berasal dari lebih 200 negara dengan lebih dari 90 bahasa, 100 juta lebih dokumen dibaca penggunanya setiap bulan, dan kini telah terdapat lebih dari 30 juta judul. Di scribd.com sebenarnya anda juga dapat menghasilkan uang bila anda ingin menjual ebook atau dokumen melalui scribd.com. Dan dengan adanya social connection (anda dapat mengikuti atau diikuti oleh pengguna lain), maka menjual ebook di scribd.com sangatlah mungkin.

Make Money at : http://bit.ly/copy_win
Scribd.com adalah adalah sebuah perpustakaan digital (digital library) di mana penggunanya dapat mempublikasikan (berbagi), mencari, dan membaca dokumen-dokumen atau ebook-ebook dari berbagai jenis (varian) baik melalui web browser maupun mobile device. Jutaan ebook dan dokumen telah disimpan di situs ini yang diupload dan didownload oleh penggunanya yang berasal dari lebih 200 negara dengan lebih dari 90 bahasa, 100 juta lebih dokumen dibaca penggunanya setiap bulan, dan kini telah terdapat lebih dari 30 juta judul. Di scribd.com sebenarnya anda juga dapat menghasilkan uang bila anda ingin menjual ebook atau dokumen melalui scribd.com. Dan dengan adanya social connection (anda dapat mengikuti atau diikuti oleh pengguna lain), maka menjual ebook di scribd.com sangatlah mungkin. (kutipan : penelitiantindakankelas.blogspot.com)
penelitiantindakankelas.blogspot.com

Make Money at : http://bit.ly/copy_win

sumber :
https://akhmadsudrajat.wordpress.com/2010/03/20/slideshare-net-untuk-pembelajaran/
http://mylisthp.blogspot.com/2014/11/cara-download-file-di-scribdcom-terbaru.html
http://dhamma-link.blogspot.com/2013/06/academiaedu-jejaring-sosial-untuk.html
http://www.berkuliah.com/2014/09/8-website-yang-penting-bagi-mahasiswa.html

Friday, November 14, 2014

Perbedaan Anak SMA dan Anak Kuliah


Dulu ketika status masih Anak SMA pengen banget cepat-cepat lulus, nggak sabar pengen kuliah. Sekarang setelah menjadi anak kuliahan, eh bukannya seneng tapi malah pengen balik lagi ke masa putih abu-abu itu.“Masa SMA memang masa yang paling ngangenin”

Apa sih bedanya sekolah sama kuliah? Toh sama aja kerjaannya belajar belajar juga” . Memang benar, sekolah dan kuliah memiliki kesamaan yaitu : BELAJAR. Tapi menjadi seorang mahasiswa itu tidak mudah guys. Banyak tantangan yang harus dihadapi sebagai proses menjadi mandiri dan dewasa. WaktuSMA udah terbiasa semua disediakan oleh orang tua. Nah inilah yang harus diubah mulai dari sekarang sebagai proses biar nanti nggak repot saat memasuki dunia perkuliahan
Jika Anak SMA menyebut sekolah, maka anak kuliahan menyebutnya kampus. Kalo disekolah Anak SMA berhadapan Guru, dikasih banyak PR. Nah dikampus kita Cuma mengenal Dosen. Dan banyak tugas laporan, praktikum, project, tugas akhir. Kalo anak SMA punya seragam khusus, nah di perkuliahan kamu mau pake seragam apa aja boleh yang penting Rapi dan Sopan. Spesifikasinya minimal atasan berkerah ( baju kemeja ).

Ditinjau dari segi mata kuliah, tentu akan berbeda. AnakSMA paling banyak punya 3 penjurusanyaitu IPA, IPS dan Bahasa, sedangkan kuliah?Kita akan temukan berpuluh-puluh pilihan fakultas dan kita hanya memilih satu diantara pilihan tersebut.
Berikut
beberapa gambar yang membandingkan kehidupan antara Anak SMA dan Anak Kuliahan.(sumbergambar : materi Pengenalan Kehidupan Kampus (PK2) Mahasiswa Baru PTIIK UniversitasBrawijaya 2013)











sma vs kuliah









Intinya di dunia perkuliahan itu “BEBAS TAPI BERTANGGUNG JAWAB”.Bertanggung jawab kepada diri sendiri, Bertanggung jawab kepada orang tua, Bertanggung jawab kepada masyarakat, bangsa, dan Negara.

Bagaimana? Sudah Siapkah Anda menghadapi dunia perkuliahan?? Jangan takut, jangan bimbang.You will survive!.Persiapan yang matang akan jauh lebih baik hasilnya dibandingkan persiapan yang kurang matang. Maka dari itu, semoga tulisan tentangAnak SMA vs Anak Kuliah ini bisa menjadi sedikit referensi untuk adek-adek yang beberapa bulan lagi memasuki dunia kampus. :)

Thursday, November 6, 2014

Langkah-Langkah Untuk Sukses Kuliah



Sebagai mahasiswa baru, tentu saja kita akan mengalami kesulitan beradaptasi, baik dengan lingkungan kampus, sistem perkuliahan, metode belajar, hingga urusan mencari teman baru. Supaya enggak bingung, ikuti aja sepuluh langkah ini.
1. Susun jadwal kuliah dengan baik. Pastikan jadwal kuliah kita enggak terlalu mepet atau bentrok satu sama lain. Jadwal kuliah yang baik adalah yang dapat memberikan kita sedikit jeda untuk beristirahat.
2. Hari pertama kuliah. Jangan malas mencatat meski di hari pertama kuliah dan informasi yang disampaikan dosen sudah kita ketahui.
3. Buat jadwal belajar. Untuk satu jam mata kuliah, kita butuh setidaknya dua jam belajar di luar kelas. Pelajari satu mata kuliah di jam yang sama setiap harinya. Tidak hanya mengerjakan tugas, tetapi juga pelajari kembali catatan di kelas dan pastikan kita memahami materi kuliah hari ini. Jangan lupa pelajari juga silabus perkuliahan sehingga kita dapat mempersiapkan diri untuk materi kuliah berikutnya.

4. Tempat belajar. Ruang belajar sebaiknya dilengkapi meja belajar, kursi yang nyaman, alat tulis, dsb. Satu hal penting, ruang belajar harus bebas dari gangguan. Jika memungkinkan, ruang belajar bukanlah ruang tempat kita beraktivitas, melainkan khusus untuk belajar.
5. Belajar di siang hari. Sebisa mungkin, manfaatkan siang hari sebagai waktu belajar. Jika kita butuh satu jam untuk mempelajari satu materi di siang hari, maka kita akan butuh 1,5 jam jika melakukannya di malam hari. Demikian seperti dikutip dari laman Middle Tennessee State University, Senin (12/8/2013).
6. Jadwalkan istirahat. Untuk setiap satu jam, ambillah 10 menit sebagai waktu istirahat. Hindari belajar secara terus menerus dalam waktu yang lama. Sebarkan beberapa sesi waktu belajar sepanjang hari.

7. Manfaatkan fasilitas kampus. Cari tahu bagaimana caranya memakai laboratorium atau mencari literatur, video dan sumber informasi lain di perpustakaan. Coba juga untuk mengenal dekat dosen sehingga kita tidak canggung untuk bertanya.
8. Kelompok belajar. Cari dua hingga tiga teman di kelas yang mau diajak belajar bersama. Penelitian menunjukkan, mahasiswa yang belajar bersama secara rutin akan mendapat nilai lebih bagus. Bisa jadi kita lebih termotivasi belajar dan memahami suatu konsep ketika mengajarkan atau mendiskusikannya dengan teman. Tetapi, ingatlah untuk tetap fokus dan tidak kebanyakan ngobrol.
9. Pelajari materi yang sulit lebih dulu. Ketika otak dan tubuh masih segar, pelajarilah materi pelajaran yang lebih sulit terlebvih dahulu. Menundanya dan mempelajarinya ketika kita lelah hanya akan membuat materi tersebut makin sulit dipahami.

10. Jangan memaksakan diri. Belajar berjam-jam tanpa memperhatikan waktu istirahat dan tidur atau tidak makan hanyalah kesia-siaan. Jauhi junk food dan kafein sebelum atau sesudah belajar.

sumber : http://news.okezone.com/read/2013/08/12/373/848845/10-langkah-sukses-kuliah

Macam-macam Tujuan Kuliah


tujuan kuliah
Banyak orang yang bertanya-tanya, apa sebenarnya tujuan dari kuliah? Dari sekian banyak pendapat dan tujuan kuliah, beragam jawabannya. Biasanya tujuan mahasiswa datang ke kampus dengan beragam alasan, misalnya
- mencari ilmu
- menambah teman
- mencari pacar
- mencari pergaulan
- meningkatkan minat bakat
- mendapat nilai
- mendapat wawasan
Kuliah adalah proses pembelajaran tingkat lanjut di mana seseorang telah menentukan pilihan jurusan. Biasanya dalam pemilihan jurusan dilakukan berbagai pertimbangan, salah satunya minat dan bakat.
Untuk memulai kuliah, pengorbanannya tidak sedikit. Mulai dari menghabiskan banyak waktu, biaya, tenaga, dll. Tentu, di balik suatu impian yang ingin kita capai melalui kuliah, ada harga yang harus dibayar.
Awal perjalanan memang akan terasa sangat menyenangkan, banyak pengalaman baru dan teman baru yg dirasakan. Tapi, lama kelamaan kita akan tiba masanya kita akan jenuh.
Kuliah itu bukan sekedar rutinitas saja. Kuliah ini adalah proses, proses membentuk diri kita menjadi apa yang kita inginkan di masa mendatang. Di sisi lain mahasiswa dihadapkan pada pilihan antara idealis dan ketatnya persaingan di dunia kerja.

Sumber : http://www.suneducationgroup.com/apa-tujuan-kuliah.html#sthash.Awmhh3QP.dpuf


Banyak orang yang bertanya-tanya, apa sebenarnya tujuan dari kuliah? Dari sekian banyak pendapat dan tujuan kuliah, beragam jawabannya. Biasanya tujuan mahasiswa datang ke kampus dengan beragam alasan, misalnya
- mencari ilmu
- menambah teman
- mencari pacar
- mencari pergaulan
- meningkatkan minat bakat
- mendapat nilai
- mendapat wawasan
Kuliah adalah proses pembelajaran tingkat lanjut di mana seseorang telah menentukan pilihan jurusan. Biasanya dalam pemilihan jurusan dilakukan berbagai pertimbangan, salah satunya minat dan bakat.
Untuk memulai kuliah, pengorbanannya tidak sedikit. Mulai dari menghabiskan banyak waktu, biaya, tenaga, dll. Tentu, di balik suatu impian yang ingin kita capai melalui kuliah, ada harga yang harus dibayar.
Awal perjalanan memang akan terasa sangat menyenangkan, banyak pengalaman baru dan teman baru yg dirasakan. Tapi, lama kelamaan kita akan tiba masanya kita akan jenuh.
Kuliah itu bukan sekedar rutinitas saja. Kuliah ini adalah proses, proses membentuk diri kita menjadi apa yang kita inginkan di masa mendatang. Di sisi lain mahasiswa dihadapkan pada pilihan antara idealis dan ketatnya persaingan di dunia kerja.
- See more at: http://www.suneducationgroup.com/apa-tujuan-kuliah.html#sthash.Awmhh3QP.dpuf
Banyak orang yang bertanya-tanya, apa sebenarnya tujuan dari kuliah? Dari sekian banyak pendapat dan tujuan kuliah, beragam jawabannya. Biasanya tujuan mahasiswa datang ke kampus dengan beragam alasan, misalnya
- mencari ilmu
- menambah teman
- mencari pacar
- mencari pergaulan
- meningkatkan minat bakat
- mendapat nilai
- mendapat wawasan
Kuliah adalah proses pembelajaran tingkat lanjut di mana seseorang telah menentukan pilihan jurusan. Biasanya dalam pemilihan jurusan dilakukan berbagai pertimbangan, salah satunya minat dan bakat.
Untuk memulai kuliah, pengorbanannya tidak sedikit. Mulai dari menghabiskan banyak waktu, biaya, tenaga, dll. Tentu, di balik suatu impian yang ingin kita capai melalui kuliah, ada harga yang harus dibayar.
Awal perjalanan memang akan terasa sangat menyenangkan, banyak pengalaman baru dan teman baru yg dirasakan. Tapi, lama kelamaan kita akan tiba masanya kita akan jenuh.
Kuliah itu bukan sekedar rutinitas saja. Kuliah ini adalah proses, proses membentuk diri kita menjadi apa yang kita inginkan di masa mendatang. Di sisi lain mahasiswa dihadapkan pada pilihan antara idealis dan ketatnya persaingan di dunia kerja.
- See more at: http://www.suneducationgroup.com/apa-tujuan-kuliah.html#sthash.Awmhh3QP.dpuf

Tuesday, November 4, 2014

Download Software PhET Untuk Simulasi Pembelajaran

inkuliah


PhET (Physics Education Technology) ialah sebuah situs yang menyediakan simulasi pembelajaran fisika, biologi dan kimia yang gratis untuk di download untuk kepentingan pengajaran di kelas atau dapat digunakan untuk kepentingan belajar individu.
Simulasi yang disediakan PhET sangat interaktif yang mengajak siswa untuk belajar dengan cara mengeksplorasi secara langsung. Simulasi PhET ini membuat suatu animasi fisika yang abstrak atau tidak dapat dilihat oleh mata telanjang, seperti : atom, elektron, foton, dan medan magnet. Interaksi yang dilakukan berupa menekan tombol, menggeser benda atau memasukkan suatu data. Kemudian saat itu juga akibat dari interaksi yang dilakukan akan segera terlihat.

Untuk eksplorasi secara kuantitatif, simulasi PhET ini memiliki alat-alat ukur di dalamnya seperti penggaris, stop-watch, voltmeter, dan termometer. Sahabat tinggal memakainya untuk mengukur suatu besaran. Hebat bukan? Benar-benar seperti memiliki laboratorium fisika sendiri, namun yang kita miliki ialah laboratorium virtual.

Simulasi PhET ini sendiri mudah digunakan secara online ataupun secara offline di rumah. Dengan syarat di komputer atau laptop sahabat mempunyai program Java dan Flash. Tetapi, apabila tidak memiliki program java dan flash ,di PhET sendiri menyediakan download paket simulasi + Java + flash.
Ingin mencobanya silahkan  klik link di bawah ini :
Simulasi Online / langsung di situs PhET atau Simulasi Offline / Download Full Installation
 sumber : http://budakfisika.blogspot.com/2008/11/download-phet.html